586 research outputs found

    Kedudukan Hadis tentang Hewan Amfibi

    Get PDF
    Suatu benda atau perbuatan tidak lepas dari empat perkara, yaitu halal, haram, makruh, dan mubah. Seluruh hal-hal yang baik secara mutlak oleh Allah dibolehkan untuk memakannya. Sedangkan untuk sesuatu yang haram kita harus menjauhkannya. Banyak makanan atau minuman yang masuk dalam kategori halal maupun haram.  Berdasarkan latar belakang di atas, rumusan masalah adalah: 1). Bagaimana kualitas hadis tentang hewan amfibi?, 2). Bagaimana pandangan ulama hadis tentang hewan amfibi?, 3). Bagaimana pandangan ulama fiqih tentang hewan amfibi? Adapun tujuan penelitiannya adalah: 1). Mengetahui kualitas hadis tentang hewan amfibi. 2). Untuk mengetahui hukum mengkonsumsi hewan amfibi dalam pandangan ulama hadis, 3). Untuk mengetahui hukum mengkonsumsi hewan amfibi dalam pandangan ulama fiqih.  Metode yang digunakan dalam skripsi ini adalah metode penelitian kepustakaan (library research) yaitu mengumpulkan data dan informasi dengan mengumpulkan buku-buku, selanjutnya data di analisa dengan menggunakan metode takhrij hadis, yaitu meneliti hadis dengan penelusuran hadis dari berbagai kitab sebagai sumber aslinya untuk mengetahui keaslian sanad.  Hasil dari penelitian ini, sebagai berikut: Hadis tentang larangan membunuh katak termasuk dalam kategori hadis shahih dan dapat dijadikan sebagai hujjah. Menurut pandangan ulama hadis bahwasannya katak haram untuk dikonsumsi dan dijadikan obat karena membunuhnya saja tidak boleh apalagi menjadikannya sebagai obat. Dan menurut pandangan ulama fiqih mengkonsumsi hewan amfibi termasuk hewan yang khabais (menjijikan).&nbsp

    ELUSIDASI SENYAWA ANTIDIABETES DARI KULIT AKAR TUMBUHAN KULU (ARTOCARPUS CAMANSI)

    Get PDF
    ABSTRACTAntidiabetic testing of the crude extract of n-hexane, the fraction groups A, B, C, D and C43 isolates from kulu root bark (Artocarpus camansi) have been performed. The greatest result of the power of reducing blood glucose was group of fraction A, at minute 60, followed by crude extract of n-hexane, group of fraction B, group of fraction C, group of fraction D and isolate C43. While group of isolate C43, the greatest ability to lower blood glucose in the 30th minute, but in the 90th minute raised blood glucose mice. Group A fraction at minute 120, had higher mean glucose level and significantly different than positive control with 95% confidence level (

    ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENGEVALUASI POSISI KEUANGAN DAN PERKEMBANGAN USAHA KOPERASI PADA KPRI “SETIA KAWAN” KECAMATAN PADAS KABUPATEN NGAWI

    Get PDF
    Koperasi mempunyai tujuan utama untuk meningkatkan kesejahteraan anggota pada pada khususnya dan masyarakat pada umumnya. Untuk mencapai tujuan itu koperasi menyelenggarakan berbagai usaha yang bermanfaat dan menguntungkan bagi para anggotanya baik sebagai produsen maupun sebagai konsumen. Usaha yang dapat dilakukan koperasi yaitu harus memperhatikan perkembangan laporan keuangan yang ditunjukkan dengan posisi keuangan dan perkembangan usaha koperasi sehat atau tidak sehat. Keadaan posisi keuangan dan perkembangan usaha koperasi dapat dianalisis dengan menggunakan analisis ratio dan analisis perbandingan laporan keuangan. Analisis ratio yang digunakan adalah ratio liquiditas, ratio leverage, ratio aktivitas, serta ratio profitabilitas. Sedangkan analisis perbandingan laporan keuangan yang digunakan adalah perbandingan laporan SHU dan perbandingan laporan neraca. Analisis ini dilakukan dengan menggunakan data perusahaan. Data perusahaan yang dimaksud adalah laporan keuangan yang berupa laporan SHU dan neraca. Penelitian dilakukan pada KPRI “Setia Kawan” Kecamatan Padas Kabupaten Ngawi pada periode tahun 2003, 2004, dan 2005. Hasil penelitian menunjukkan bahwa laporan keuangan pada KPRI “Setia Kawan” kecamatan Padas dalam posisi keuangan dan perkembangan usaha yang cukup sehat, hal ini terbukti ratio liquiditas koperasi liquid, ratio leverage (solvabilitas) menunjukkan solvabel, ratio aktivitas menunjukkan efisien dan ratio profabilitas menunjukkan efisien

    KUALITAS PELAYANAN TRANSPORTASI DARAT PADA ERA ADAPTASI BARU DI GILI TRAWANGAN

    Get PDF
    Pelayanan yang sepenuh hati adalah pelayanan yang menyeluruh. Pelayanan tidak terlepas dari kualitas pelayanan jasa yang merupakan faktor terpenting bagi suatu perusahaan yang bersangkutan, agar perusahaan dapat terus berdiri dan berkembang. Cara meningkatkan kualitas jasa adalah dengan berusaha untuk mengetahui dan memahami keinginan pelanggan. Pelayanan yang berkualitas terjadi apabila jasa atau produk (hasil) yang dirasakan oleh pelanggan sama atau melebihi harapan pelanggan maka pelayanan tersebut dikatakan berkualitas. Pada penelitian ini penulis melakukan analisis tingkat kualitas pelayanan transportasi darat di Gili Trawangan dengan tujuan mengetahui tingkat kualitas pelayanan dan mengusulkan atribut yang perlu ditingkatkan kualitas pelayananya. Dengan menggunakan metode servqual (service qulity) didapatkan nilai rata=rata servqual gap keseluruhan sebesar -0,5 yang menggambarkan kualitas pelayanan transportasi darat di Gili Trawanagan belum memenuhi harapan pelanggan dan masih perlu dilakukan perbaikan lagi. Untuk nilai servqual yang terdiri dari 5 dimensi dan masing-masing dimensi dengan 4 atribut didapatkan bahwa angka 3 dan 4 muncul di semua dimensi untuk katagory persepsi (perception). Sedangkan untuk harapan (expectation) memiliki anga yang lebih tinggi yaitu 4 dan 5, ini mengindikasikan adanya GAP, selisih angka perbedaan dari persepsi dan harapan. Hasil penelitian juga menunjukan bahwa dimensi dengan atribut yang bernilai negatif berada merata di setiap dimensi. Atribut tersebut sebagai berikut: A1 s/d A4, B1 s/d B4, C1 s/d C4, D1 s/d D4, E1 s/d E4 semua atribut ini yang perlu dilakukan peningkatan kualitas. Dan tidak terdapat atribut yang tidak perlu dilakukan peningkatan kualitas karena atribut tersebut memiliki nilai gap negatif

    PENGARUH KONSENTRASI NUTRISI HIDROPONIK DFT TERHADAP PERTUMBUHAN SAYURAN SAWI

    Get PDF
    A study aimed at obtaining the right concentration of nutrient solution for the growth of mustard varieties with DFT hydroponics system has been implemented from December 2016 to February 2017 at Greenhouse of Faculty of Agriculture, Islamic University of Jember.The research method used is factorial, consisting of 2 factors namely factor I is the concentration of nutrient solution consisting of 3 levels those are N1: 1000 ppm, N2: 1200 ppm and N3: 1400 ppm and factor II is varieties of mustard consisting of 3 levels namely, V1: Pagoda (Brassica rapa Japanese Group), V2: Green (Brassica rapaParachinensis Group), and V3: Pakcoy (Brassica rapa Chinensis Group).The data were analyzed by Analysis of Variance (Anova) with post hoc test Duncan 5%.The results showed that the concentration of 1,400 ppm gave the best growth effect to all tested varieties of mustard, but not significantly different compare to concentration of 1.200 ppm on Green variety. Keywords: mustard varieties, DFT hydroponics, nutrient consentration

    SURVEI PEMAHAMAN GURU TERHADAP PENILAIAN KURIKULUM 2013 PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA, DAN KESEHATAN (Studi pada  SMPN yang mengimplementasikan Kurikulum 2013 di Kabupaten Blitar)

    Get PDF
    Abstrak Penilaian merupakan sebuah rangkaian kegiatan untuk memperoleh dan mengolah hasil data dari peserta didik tentang hasil pembelajaran yang dilakukan baik selama, proses atau akhir pembelajaran. Didalam kurikulum 2013 proses melakukan penilaian meliputi 10 komponen. Tujuan diadakannya penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pemahaman guru pendidikan jasmani, olahraga, dan kesehatan terhadap penilaian kurikulum 2013 di SMPN. Jenis penelitian ini adalah survei, dengan desain penelitian deskriptif kuantitatif. Dalam penelitian ini menggunakan angket sebagai instrumen pengumpulan data. Populasi dari penelitian ini adalah yaitu guru pendidikan jasmani, olahraga, dan kesehatan kelas VII dan VIII di SMPN 1 Kesamben, SMPN 1 Garum, SMPN 1 Srengat, dan SMPN 2 Srengat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemahaman untuk aspek sikap 93,67%; aspek pengetahuan 92,87%; dan aspek keterampilan 91%, dengan persentase rata-rata 92,6%. Maka dapat disimpulkan bahwa pemahaman guru terhadap penilaian kurikulum 2013 pada mata pelajaran Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan di SMPN se-Kabupaten Blitar baik sekali. Kata Kunci : Penilaian Kurikulum 2013; pendidikan jasmani, olahraga, dan kesehatan. Abstract Assessment is a series of activities to acquire and process the resulting data from learners on learning outcomes which performed well during the process or the end of the lesson. In 2013 the process of assessing the curriculum includes 10 components. The purpose of this study was to determine how much understanding of physical education teachers, sports, and health to the curriculum in 2013 in the junior high school assessment. The research is a survey research design qualitative descriptive. In this study using a questionnaire as a data collection instrument. The population of this study is that teachers of physical education, sports, and health classes VII and VIII in SMPN1 Kesamben, SMPN1 Garum, SMPN1 Srengat, and SMP 2 Srengat. The results showed that the understanding of aspects of the attitude of 93,67%%; aspects of knowledge 92,87%%; and aspects skills of 91%, with an average percentage of 92,6%. It can be concluded that teachers' understanding of the curriculum assessment in 2013 on the subject of Physical Education, Sport, and Health in the SMPN Blitar well. Keywords: curriculum assessment 2013, physical education, sports, and healt

    DESIGNING SYLLABUS OF ENGLISH FOR TOURISM (EFT) FOR THE ELEVENTH GRADE STUDENTS OF SMK NEGERI 1 PRAYA IN THE ACADEMIC YEAR OF 2020/2021

    Get PDF
    The study aims at designing a syllabus of English for Tourism based on the level and the needs of the eleventh grade students at SMKN 1 Praya. The syllabus was designed based syllabus in the Curriculum 2013 where it focused on scientific approach. To design satisfactory syllabus, the researcher did Research and Development (R&D) study by adopting five steps; (1) doing needs analysis (2) drafting syllabus (3) implementing the product, (4) revising the syllabus and (5) designing the final product. In term of research method, the researcher employed qualitative method in gathering the data. Four data collection instruments, a questionnaire, interview, study documentary and observation, were used to know the students’ needs in the syllabus of English for tourism. The result of research was indicated that the most of respondents needed speaking skill in EFT course. Considering the findings, language functions and active learning were developed in the syllabus. There were two topics were developed namely topic of tourism object and local object. After drafting the syllabus, the researcher implemented the product at the restricted class and the whole class in five meetings. At the end of the implantation a feedback was administered, the result of which indicated that, the informants had positive opinion about the teaching and learning process by using the syllabus. To know the effectiveness of the syllabus, tests were given to students. From the results, they had significant progress from the first to the third test so that the syllabus was applicable to teach Mulok of English for Tourism for SMKN 1 Praya students

    Accessibility of People with Physical Disabilities to Sidewalks in Surakarta, Central Java

    Full text link
    Background: Accessibility refers to the design of products, devices, services, or environments for people who experience disabilities. Sidewalks, like roadways, should be designed to serve all users. This includes children, older people, paÂŹrents with strollers, pedestrians who have vision impairments, people with physical disabilities (PWDs), people using wheelchairs and other assistive devices. This study aimed to assess accessibility of people with physical disability to sidewalks in Surakarta, Central Java. Subjects and Method: This was an explorative qualitative study conducted in Surakarta, Central Java. The target population was people with physical disabilities (PWDs). The main variable under study was access to sidewalk. The data were collected by interview, observation, and documentation. The data were analyzed by triangulation method. Results: The architectural design of the sidewalks was incompatible with the need of PWDs. Most of the streets and sidewalks in Surakarta were not accessible by PWDs. Conclusion: Most of the streets and sidewalks in Surakarta are not accessible by PWDs. In order to meet the needs of all sidewalk users, designers must have a clear understanding of the wide range of abilities that occur within the population. Keywords: accessibility, sidewalks, pedestrian, people with physical disabilitie

    Penyalahgunaan Wewenang Oleh Lurah Dalam Membuat Surat Keterangan Tanah Yang Berfungsi Sebagai Alas Hak Atas Tanah Berdasarkan Surat Edaran Menteri Dalam Negeri Nomor 593/5707/sj Tahun 1984

    Full text link
    The result of the research showed that the Certificate of Clarification of Land, issued by Lurah and acknowledged by Camat evidently caused dispute since there was overlapping ownership. It could not be solved by both Lurah and Camat so that the Circular Letter of the Minister of Internal Affairs No. 593/5707/SJ/1984 cancelled the authority of the Subdistrict Head in giving the license of clearing land. The fact, however, was that both Lurah and Camat had abused their authority which harmed other people; for examples, crime and violation on physical and judicial data and giving falsified data concerning the land done by Lurah, Camat, and the person who requested for the rights. It is recommended that the police should be pro-active in proving the crime to be processe. according to the prevailing regulations and not giving permission by arguing that it is not their authority since a land case belongs to the civil case

    Hubungan Manajemen Laba Pada Saat Initial Public Offering (Ipo) Dengan Kinerja Saham Perusahaan Setelah Ipo

    Full text link
    This study was conducted to describe the earnings management practices of the company that did an IPO (Initial Public Offering) in Indonesia, and correlate earning management practices that did an IPO and stock performance after IPO. This study uses secondary data of financial statements that did an IPO, and stock price after IPO. Based on the criteria specified there are 54 companies that meet the criteria. Methods of data analysis using descriptive statistical analysis and correlation test to find the relationship earnings management practices prior to IPO stock performance after IPO. Results showed that 54 firms that did an IPO in 2010-2013, all of them have management practices. 72% decrease in profits and 28% of companies with profit increase. Based on the correlation test, the practice of earnings management before IPO negatively correlated to stocks performance after IPO
    • 

    corecore